Batu Belah
Langsung Dari Tambang


Harga Batu Belah Terbaru 2025
Berikut ini info harga terbaru di tahun 2025, harga tersebut sudah termasuk ongkir dan bongkar muat, silahkan cek dalam tabel berikut ini :

Apa Itu Batu Belah ?
Batu belah adalah material alam yang biasa digunakan sebagai bahan utama dalam konstruksi bangunan. Dan istilah batu jenis ini didasarkan pada proses mendapatkan batu itu sendiri, yaitu dengan cara membelah.
Jadi, secara umum batu belah adalah bebatuan kecil yang didapatkan dengan cara memecah atau membelah batu besar menjadi bongkahan-bongkahan batu berukuran kecil.
Spesifikasi Batu Belah
Cirinya memiliki bentuk spesifik, yaitu memiliki fisik yang padat, keras, dan sisi-sisinya tidak rata.
Untuk batu yang berkualitas, berkriteria :
- Batu berwarna hitam
- Permukaan tidak berpori
- Bentuk batu tidak beraturan
Fungsi Batu Belah
Fungsi dari batunya adalah sebagai pondasi bangunan. Contohnya sebagai bahan utama konstruksi bangunan, seperti pondasi, jembatan, dan landasan pacu bandara.
Kelebihan Batu Belah
- Kekuatan dan Daya Tahan Tinggi: Batu satu ini memiliki kekuatan tekan yang tinggi, menjadikannya ideal untuk menahan beban berat bangunan. Material ini juga tahan terhadap perubahan cuaca dan tidak mudah hancur.
- Stabilitas Struktural: Struktur yang padat dan berat membuat sangat stabil sebagai material pondasi. Ini penting untuk mencegah pergeseran dan penurunan tanah yang dapat merusak struktur bangunan.
- Ketahanan terhadap Air: Batu ini memiliki kemampuan tahan air yang baik, sehingga tidak mudah rusak atau terkikis oleh air. Ini membuatnya cocok untuk digunakan di daerah dengan curah hujan tinggi atau tanah berair.
- Ketersediaan dan Harga Terjangkau: Mudah ditemukan di berbagai daerah di Indonesia, sehingga harganya relatif terjangkau. Ketersediaannya yang melimpah juga memastikan pasokan yang stabil untuk proyek konstruksi.
- Ramah Lingkungan: Penggunaannya tergolong ramah lingkungan karena tidak memerlukan proses produksi yang kompleks dan berbahaya. Batu ini juga dapat didaur ulang jika bangunan dirobohkan.
Icam Rendy222024-05-11 Makananya enak harga terjangkau tempatnya bersih nyaman karyawanya ramah tama M.Nasirudin Faiz2023-08-23 Sistem keamanannya ketat, tempat juga sejuk dan bersih Little Travelers2023-06-12 Nice cluster but poor service